100 Ide Nama Bayi Lahir Saat Idul Fitri, Unik Dan Penuh Makna
Bunda butuh ide nama bayi lahir saat Idul Fitri? Menyambut kelahiran si buah hati memang sangat menyenangkan. Terutama jika anak tersebut adalah anak pertama bunda dan ayah. Tentu hal utama yang harus dipersiapkan adalah nama.
Banyak orangtua yang menyiapkan nama dengan artian yang baik untuk anak. ide nama ini juga dimaksudkan sebagai persembahan orangtua terhadap anak. Orangtua berharap nama yang diberikan mampu dibawa anak dengan baik.
Arti yang baik pada nama menjadi doa untuk orangtua kepada anak mereka. Untuk itu bagi yang masih bingung ide untuk nama anak anda. Bisa langsung saja simak berikut ini.
Ide Nama Bayi Laki-Laki Lahir Idul Fitri
Nama adalah cerminan diri anak, sehingga buat nama anak menjadi lebih bermakna. Berikut ini ide nama untuk anak laki-laki anda.
1. Nama Bayi Laki-Laki Yang Bermakna Kemenangan
Berikut ide nama bayi laki-laki lahir saat idul fitri yang mempunyai makna kemenangan
- Aghlan: kemenangan
- Alwin: kemenangan di semua
- Althafaizi: kemenangan murni
- Fauzi: sukses dan kemenangan
- Ghalibie: menang
- Jay: kemenangan
- Jaima: kemenangan pemberani
- Jaidev: kemenangan yang ilahi
- Jaya: kemenangan
- Kai: kemenangan
2. Nama Bayi Laki-Laki Bermakna Kebaikan
- Adi: bangsawan yang baik hati
- Adelric: penguasa yang baik
- Ariq: berbudi baik
- Awad: kasih sayang dan kebaikan
- Bahram: baik hati
- Basit: baik, ramah dan murah hati
- Chares: rahmat dan kebaikan
- Dario: baik hati
- Fuad: baik dan berhati nurani
- Kareem: baik dan dermawan
3. Nama Bayi Laki-Laki Yang Bermakna Kemuliaan
- Adish: mulia, berpengetahuan
- Arya: orang mulia dan berpengetahuan
- Aberto: mulia
- Abich: laki-laki mulia
- Basha: raja, mulia
- Edelmar: terkenal, mulia
- Eilmer: mulia, beriman
- Ellard: berani, orang yang mulia
- Sharif: jujur, mulia
- Tris: orang mulia
4. Nama Bayi Laki-Laki Yang Bermakna Kebahagiaan
- Abhimand: bahagia
- Ado: bahagia
- Airas: kebahagiaan
- Alhafiz: sukacita, genbira, kebahagiaan
- Anzel: bahagia, yang diberkati, kebahagiaan
- Benni: diberkati, bahagia
- Dakara: kebahagiaan
- Daza: sukacita
- Kay: sukacita, cinta
- Ranjana: bergembira
5. Nama Bayi Laki-Laki Yang Bermakna Ketampanan
- Aden: tampan, dihiasi
- Azhar: tampan dan lebih cerah
- Alan: tampan
- Bale: tampan
- Harit:tampan
- Jamar: tampan
- Lintang: bintang
- Prabaswara: tampan dan berwibawa
- Raiq: tampan
- Raifan: tampan, ramah
Ide Nama Bayi Perempuan Lahir Idul Fitri
Berikut ini ide nama bayi lahir saat Idul Fitri untuk perempuan. Simak langsung di bawah ini.
1. Nama Bayi Perempuan Yang Bermakna Kemenangan
- Ailsa: Kemenangan peri
- Artavika: kemenangan emas
- Dafna: kemenangan
- Fataya: kemenangan
- Kaianna: kemenangan
- Kayla: kemenangan, mahkota
- Laura: kemenangan
- Niki: kemenangan rakyat
- Zafhirah: kemenangan
- Zivana: pemenang
2. Nama Bayi Perempuan Yang Bermakna Kebaikan
- Adelaide: penuh kebaikan dari Jerman
- Adelita: orang yang baik
- Alea: rendah hati, suka menyanjung
- Alma: baik dan penuh kasih
- Amara: rahmat dan kebaikan
- Athya: perempuan baik
- Damara: perempuan lembut
- Devi: ceria dan dewi kebaikan
- Rafeeqa: perempuan baik
- Nita: berprilaku baik
3. Nama Bayi Perempuan Yang Bermakna Kemuliaan
- Adahlia: orang yang mulia
- Akeyla: kemuliaan
- Almira: putri yang agung
- Camilla: pemimpin muda
- Elmira: aristokrat
- Delia: orang yang mulia dan tentram
- Erika: pemimpin yang abadi
- Farrin: dimuliakan
- Heidi: lahir dengan mulia
- Nabila: mulia
4. Nama Bayi Perempuan Yang Bermakna Kebahagiaan
- Akila: kebahagiaan, kehormatan
- Farah: kegembiraan, kesenangan
- Felisha: gembira, beruntung
- Hana: kebahagiaan paling disukai
- Kalea: kebahagiaan, kesenangan
- Latisha: sukacita besar
- Nafraz: bahagia
- Naveeda: pemberi kabar baik
- Rafalisa: kebahagiaan
- Rena: melodi yang gembira
5. Nama Bayi Perempuan Yang Bermakna Keindahan
- Aisa: gadis cantik dan periang
- Amara: kecantikan yang abadi
- Batari: berwajah bidadari
- Bella: cantik dalam Eropa
- Bilqis: cantik dalam Arab
- Cantika: gadis yang cantik
- Deandra: bunga
- Fiona: putih, cantik
- Intan: permata, batu perhiasan yang berharga
- Iris: pelangi
Itulah tadi berbagai pilihan ide nama bayi lahir saat Idul Fitri. Berilah nama anak anda dengan nama-nama yang baik. Semoga dengan nama tersebut mencerminkan perilaku dan kepribadian yang baik.