Parenting

Kumpulan informasi seputar dunia parenting terbaru dan terikini, tips-tips bermanfaat untuk mendidik anak-anak, tumbuh kembang anak, dan kesehatan anak yang baik

Awas! Orang Tua Jangan Lakukan 5 Hal Ini, Jika Anak Sedang Emosi

Mengatasi anak yang sedang mengalami emosi memang bukan tugas yang mudah bagi setiap orang tua. Orang tua perlu memahami karakteristik unik dari masing-masing anak mereka guna menemukan pendekatan yang tepat dalam mengelola gejolak emosi anak. Namun, tak jarang terjadi bahwa orang tua justru ikut terbawa arus emosi ketika menghadapi anak yang sedang bergejolak emosi. Tentu […]

Doa Agar Bayi Tidur Nyenyak dan Tidak Rewel Sepanjang Malam

Bayi yang susah tidur dan rewel seringkali merasa tidak nyaman, namun belum bisa mengungkapkannya dengan kata-kata, sehingga menangis adalah satu-satunya cara mereka berkomunikasi. Jika Bunda menghadapi situasi ini selain menenangkanya tidak ada salahnya mencoba membacakan doa agar bayi tidur nyenyak dan tidak rewel sepanjang malam. Doa Agar Bayi Tidur Nyenyak dan Tidak Rewel Dengan membaca […]

Bolehkah Bayi Baru Lahir Memakai Perhiasan Emas? Begini Faktanya!

Memberikan perhiasan pada bayi, seperti kalung, cincin, gelang, atau anting, telah menjadi kebiasaan bagi beberapa orang tua. Perhiasan ini memang dapat mempercantik penampilan si bayi. Namun, Bolehkah bayi baru lahir memakai perhiasan emas? Yuk, simak penjelasannya di bawah ini. Bolehkah Bayi Menggunakan Perhiasan Emas Menurut dr. Nabila Viera Yovita dari KlikDokter, pada dasarnya bayi boleh […]

5 Kebiasaan Sehari-hari yang Dapat Membuat Anak Lebih Mandiri

Sebagai orang tua, Bunda pasti ingin anak-anak tumbuh menjadi lebih mandiri. Ternyata, ada beberapa kebiasaan kecil sehari-hari yang bisa dilakukan untuk membuat anak lebih mandiri, lho. Membuat anak menjadi sosok yang mandiri bukanlah hal yang mudah. Beberapa orang tua memang memiliki insting kemandirian dan membuat anak jadi lebih mudah belajar. Namun, beberapa yang lainnya hanya […]

IDAI Resmi Keluarkan Jadwal Imunisasi Anak Terbaru 2023

IDAI Keluarkan Jadwal Imunisasi Anak Terbaru 2023, Hal ini dilakukan Dalam rangka memperingati puncak World Immunization Week, Satgas Imunisasi Ikatan Dokter Anak Indonesia (IDAI) bekerja sama dengan IDAI Cabang DKI Jakarta menyelenggarakan Childhood Immunization Update (CIU) 2023 untuk berbagi ilmu tentang imunisasi. Pada CIU 2023, IDAI memperkenalkan jadwal imunisasi anak terbaru 2023 versi IDAI. Kalender […]

Usia Berapa Bayi Boleh Minum Air Putih? Ini Menurut Para Ahli

Bunda dan pasangan sebagai orang tua baru pasti akan khawatir pada usia berapa bayi boleh minum air putih. Tentunya untuk memberi air putih pada bayi tidak boleh sembarangan bunda. Simak di sini usia berapa bayi boleh minum air putih menurut para ahli. Karena hal itu banyak sekali orang tua yang merasa bingung, kapan waktu yang […]

5 Rekomendasi Skin Care Aman Untuk Ibu Hamil dan Menyusui

Tahukah bunda, skin care aman untuk ibu hamil itu apa saja. Tentunya ketika bunda sedang hamil sang buah hati wajib untuk memilih skin care yang aman untuk ibu hamil dan juga menyusui. Ketika hamil bunda tentunya tetap ingin tampil cantik dan fresh setiap saat. Namun sebagai ibu hamil tentunya banyak juga skin care yang tidak […]

Cara Mendidik Anak dalam Islam Sesuai Dengan Usia dan Pertumbuhan Si Kecil

Banyak berbagai pendekatan dalam mengasuh anak yang dapat diterapkan setiap orangtua. Salah satunya adalah pendekatan tentang cara mendidik anak dalam islam sesuai dengan usia. Islam memberikan perhatian besar terhadap pendidikan anak-anak. Al-Qur’an dan hadis menyediakan pedoman yang jelas bagi orangtua tentang bagaimana mendidik anak-anak sesuai dengan tahap perkembangan mereka. Tips Mendidik Anak dalam Islam Sesuai […]

10 Perlengkapan Bayi Baru Lahir yang Harus Dibawa ke Rumah Sakit

Menyiapkan perlengkapan bayi baru lahir yang harus dibawa ke rumah sakit memang selalu menjadi momen yang menyenangkan, Mams! Namun, sebaiknya jangan terlalu berlebihan dalam memilah barang yang akan dibawa ke rumah sakit. Sebab, sebenarnya keperluan pada minggu pertama pasca-kelahiran bayi masih sedikit. Cukup bawa keperluan yang penting agar beban Mams tidak terlalu banyak selama di […]

Mengenal Perbedaan PAUD dan TK, Orang Tua Wajib Tahu!

Pendidikan anak usia dini merupakan salah satu tahapan awal dalam pendidikan formal anak di Indonesia. Selain TK, ada pula PAUD yang sering kali dianggap sama oleh masyarakat umum. Padahal, kedua jenis pendidikan ini memiliki perbedaan yang cukup signifikan. Nah Berikut perbedaan Paud dan TK yang perlu orang tua ketahui Apa itu PAUD? PAUD merupakan jenis […]

Lihat Postingan Lainnya