mamikita.com
No Result
View All Result
  • Parenting
  • Bayi dan Anak
  • Kehamilan
  • Gaya Hidup
  • Keluarga
  • Kesehatan
  • Nama Bayi
Thursday, June 1, 2023
  • Parenting
  • Bayi dan Anak
  • Kehamilan
  • Gaya Hidup
  • Keluarga
  • Kesehatan
  • Nama Bayi
No Result
View All Result
mamikita.com
No Result
View All Result
Home Bayi dan Anak

5 Tips Memilih Sabun Bayi untuk Kulit Sensitif

Icha Arkadewi by Icha Arkadewi
February 15, 2023
in Bayi dan Anak, Parenting
tips memilih sabun bayi

Ilustrasi Bayi Mandi Foto : Canva

Kulit sensitif pada bayi merupakan hal yang biasa terjadi, terutama pada tiga bulan pertama kehidupannya. bayi yang memiliki kulit sensitif sangat rentan mengalami berbagai masalah kulit seperti iritasi.

Setelah bayi lahir, kulit bayi menjadi lebih mudah kering dan rentan iritasi karena tidak lagi mendapatkan hormon kehamilan dari ibunya yang menstimulasi produksi minyak pada kulit bayi,  Ini merupakan salah satu penyebab kulit sensitif pada bayi.

Daftar Isi

  • Tips Memilih Sabun untuk Kulit Bayi yang Sensitif
    • 1. Tidak mengandung bahan kimia berbahaya
    • 2. Bebas pewangi dan alkohol
    • 3. Pilih yang mengandung pH seimbang
    • 4. Tidak mengandung paraben
    • 5. Hindari produk berlabel antibakteri

Tips Memilih Sabun untuk Kulit Bayi yang Sensitif

Meskipun kulit sensitif pada bayi merupakan kondisi yang normal. Namun agar kulit bayi tetap sehat, Mams harus melakukan perawatan khusus. Salah satu cara untuk menghindari iritasi pada kulit bayi adalah dengan menggunakan sabun bayi yang sesuai dan aman untuk kulit bayi. Nah berikut ini beberapa tips dan saran untuk memilih sabun bayi yang tepat

1. Tidak mengandung bahan kimia berbahaya

tips memilih sabun bayi
Ilustrasi Sabun Bayi Foto : Canva

Sabun bayi yang baik dan aman biasanya terbuat dari komposisi bahan alami seperti minyak esensial, minyak zaitun, minyak biji jojoba, minyak almond manis, bunga chamomile, madu, ekstrak minyak rosemary, cocoa butter, gliserin, dan air. Komposisi ini bertujuan untuk membersihkan kulit bayi dan menjaganya agar tetap lembab.

2. Bebas pewangi dan alkohol

Untuk menjaga kulit bayi tetap sehat dan aman dari iritasi, Mams sebaiknya memilih sabun bayi yang tidak mengandung bahan pewangi buatan dan alkohol. Paparan terhadap bahan-bahan tersebut dapat menyebabkan masalah pada kulit, mata, pernapasan, dan saraf bayi. Pilihlah sabun bayi yang bebas dari bahan-bahan tersebut agar dapat digunakan dengan aman pada kulit bayi yang sensitif.

Baca Juga:  7 Manfaat Minum Air Lemon untuk Kesehatan

3. Pilih yang mengandung pH seimbang

Pilihan sabun bayi yang mengandung pH seimbang sangat penting untuk memelihara kesehatan kulit bayi yang sensitif. Sabun dengan pH yang tepat akan membantu menjaga lapisan asam pada kulit bayi yang berfungsi sebagai penghalang melindungi kulit. Mams sebaiknya memilih sabun bayi yang mengandung pH 5,5 atau pH yang seimbang untuk memastikan kulit bayi tetap sehat.

4. Tidak mengandung paraben

Paraben sering digunakan sebagai pengawet dan pencegah kontaminasi bakteri atau jamur dalam produk. Namun, produk yang mengandung paraben harus diwaspadai karena dapat meningkatkan risiko kanker.

5. Hindari produk berlabel antibakteri

Meskipun terlihat bermanfaat untuk menjaga kesehatan kulit bayi, penggunaan sabun antibakteri pada bayi dapat menyebabkan iritasi kulit.

Memilih sabun yang cocok untuk kulit sensitif bayi sangat penting. Oleh karena itu, Mams sebagai orang tua harus lebih berhati-hati dalam memilih produk perawatan kulit bayi agar kesehatan kulit bayi tetap terjaga dan menghindari iritasi kulit pada bayi.

Nah, Itulah beberapa tips memilih sabun bayi untuk kulit sensitif, Semoga bermanfaat ya Mams!

Temukan Artikel Lainya di Google News

Tags: bayikesehatankulit bayikulit bayi sensitifkulit sensitifsabun bayi
ShareTweetSend
Icha Arkadewi

Icha Arkadewi

Call me Icha, Seorang Blogger Aktif, Hobi Menulis dan Menyukai Dunia Parenting

Artikel Terkait

perlengkapan bayi baru lahir yang harus dibawa ke rumah sakit
Kehamilan

10 Perlengkapan Bayi Baru Lahir yang Harus Dibawa ke Rumah Sakit

April 5, 2023
cara tradisional mengatasi anak step
Bayi dan Anak

5 Cara Tradisional Mengatasi Anak Step, Terbukti Ampuh

April 5, 2023
cat rambut yang aman untuk ibu hamil dan menyusui
Bayi dan Anak

5 Rekomendasi Cat Rambut yang Aman Untuk Ibu Hamil dan Menyusui

March 31, 2023
Ciri-ciri ibu hamil tidak boleh puasa
Bayi dan Anak

5 Ciri-ciri Ibu Hamil Tidak Boleh Puasa

March 29, 2023
Perbedaan PAUD dan TK
Bayi dan Anak

Mengenal Perbedaan PAUD dan TK, Orang Tua Wajib Tahu!

March 27, 2023
susu yang bagus untuk ibu menyusui saat puasa
Bayi dan Anak

Rekomendasi Susu yang Bagus untuk Ibu Menyusui saat Puasa

March 27, 2023

Comments 2

  1. Pingback: 15 Rekomendasi Sabun Bayi untuk Kulit Sensitif dan Alergi - mamikita.com
  2. Pingback: 9 Manfaat Minyak Kelapa untuk Kulit Bayi - mamikita.com

Leave a Reply Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Terpopuler

bolehkah ibu hamil makan pecel sayur

Bolehkah Ibu Hamil Makan Pecel Sayur? Begini Faktanya

March 30, 2023

100 Nama Bayi Laki-laki Jawa Modern 3 Kata dan Artinya

Apakah Ibu Hamil Boleh Ziarah Ke Makam? Begini Mitos dan Faktanya

5 Hal yang Wajib Ditanyakan saat USG Trimester Pertama

Wasapada, Ini 9 Makanan yang Dapat Menggugurkan Kandungan

5 Cara Alami Agar Bayi Cepat Lahir Tanpa Induksi

Kenapa BAB Bayi Encer Berwarna Kuning, Normal atau Tidak?

Download Gratis, Lembar Kerja (Worksheet) untuk Balita

Mengenal Perbedaan PAUD dan TK, Orang Tua Wajib Tahu!

5 Cara Mendidik Anak Agar Sukses di Masa Depan

Terkini

Cara Alami Agar Bayi Cepat Lahir Tanpa Induksi

5 Cara Alami Agar Bayi Cepat Lahir Tanpa Induksi

May 29, 2023
ciri-ciri orang boros

8 Ciri-ciri Orang Boros dalam Mengatur Keuangan

May 25, 2023
Risiko Jarak Kehamilan Terlalu Jauh

Begini Dampak Negatif dan Risiko Jarak Kehamilan Terlalu Jauh

May 22, 2023
20 Kumpuluan Ucapan Hari Pendidikan Nasional 2023 untuk Guru Penuh Makna

20 Kumpuluan Ucapan Hari Pendidikan Nasional 2023 untuk Guru Penuh Makna

May 1, 2023
manfaat kacang edamame untuk ibu hamil

5 Manfaat Kacang Edamame untuk Ibu Hamil

May 1, 2023
Rest Area Tol Transjawa Ramah Anak KM 260B Banjaratma

4 Rest Area Tol Trans Jawa Ramah Anak, Ada Taman Bermain Seru

April 17, 2023
mamikita.com

mamikita.com adalah Situs Parenting terbaik di Indonesia yang menyajikan informasi dan berita seputar parenting, kehamilan, Bayi, tips & trik dan lain sebagainya

Informasi

  • Tentang Kami
  • Hubungi Kami
  • Disclaimer
  • Privacy Policy
  • Terms & Conditions

Copyrights © 2022 mamikita.com. All Rights Reserved

No Result
View All Result
  • Parenting
  • Bayi dan Anak
  • Kehamilan
  • Gaya Hidup
  • Keluarga
  • Kesehatan
  • Nama Bayi

Copyrights © 2022 mamikita.com. All Rights Reserved

Are you sure want to unlock this post?
Unlock left : 0
Are you sure want to cancel subscription?