Bagaimana cara mengatasi anak hiperaktif usia 3 tahun. Anak hiperaktif adalah suatu kondisi ketika anak-anak tumbuh dan dapat melakukan berbagai hal hingga sulit untuk dikendalikan. Anak yang hiperaktif juga ditandai dengan fisik yang kuat dan seperti tidak punya rasa lelah.

Akan yang hiperaktif sangat sulit sekali untuk merasa fokus dengan satu hal. Umumnya gejala anak hiperaktif ini bisa diketahui sejak anak masih bayi. Biasanya bayi yang hiperaktif sering merasa gelisah dan tidak bisa diam seperti anak normal lainnya.

Anak hiperaktif ini bukan berarti sangat menguntungkan untuk anak. Terkadang juga dapat membuat anak dan orang tua bahaya, termasuk orang yang ada di lingkungan anak.

Berikut ini ada beberapa cara yang bisa dilakukan untuk mengatasi anak hiperaktif. Umumnya anak yang masih berumur 3 tahun.

Cara Mengatasi Anak Hiperaktif Usia 3 Tahun

Anak hiperaktif ini ternyata bisa diatasi degan beberapa cara. Orang tua perlu tahu cara berikut ini, terutama jika anak adalah orang yang sangat hiperaktif.

1. Biarkan Anak Membuang Energinya

cara mengatasi anak hiperaktif usia 3 tahun

Orang tua bisa membiarkan anak menghabiskan energinya, sehingga anak tidak menimbulkan rasa panik dan gelisahnya. Coba ajak anak melakukan berbagai kegiatan yang bisa membuat energinya terkuras.

Sebaiknya berikan anak beberapa tugas ringan dalam rumah yang tidak membahayakan anak. Hal ini bisa membuat anak menghabiskan energinya dengan lebih bermanfaat.

2. Tenangkan Anak Ketika Panik Atau Marah

Anak yang sangat hiperaktif memang kesulitan dalam mengendalikan perasaannya. Oleh sebab itu jangan heran jika mereka sering marah, panik atau sedih berlebihan. Untuk mengatasinya, orang tua bisa berikan anak pengertian.

Ayah dan bunda bisa coba peluk anak ketika dirinya marah atau panik. Hal ini bisa dilakukan sebagai cara menenangkan anak.

3. Batasi Penggunaan Gadget Dan TV Pada Anak

cara mengatasi anak hiperaktif usia 3 tahun

Pengaruh layar dari gadget maupun TV sangat buruk untuk anak. Karena bisa membuatnya menjadi lebih aktif. Sehingga penting untuk membatasi penggunaan gadget pada anak.

Untuk mencoba mengatasi hal tersebut, sebaiknya berikan anak mainan yang lebih edukatif. Bisa ajak bermain puzzle atau menyusun lego.

4. Ajari Anak Bertingkah Laku Yang Baik

Cara mengatasi anak hiperaktif usia 3 tahun selanjutnya adalah mengajari anak bertingkah laku yang baik. Umumnya anak hiperaktif ini memiliki masalah tingkah laku. Anak hiperaktif ini sering terlihat seperti anak yang kurang disiplin dan tidak sopan.

Sehingga orang tua perlu memberikan pengajaran kepada anak dengan baik. Sebaiknya mengajari anak disiplin serta mendorong anak untuk bersikap baik. Lakukan secara rutin agar anak lebih tertib.

5. Berikan Wadah Yang Baik

Ketika orang tua tahu kalau anak mereka hiperaktif, sebaiknya alihkan energi anak kepada kegiatan yang baik. Sebagai contoh kegiatan seperti bela diri.

Utamanya anak yang sangat aktif, bisa coba masukkan anak les bela diri. Selain anak akan lebih banyak bergerak. Hal ini bisa membuang dan melatih anak lebih berkonsentrasi dan menjaga pikiran. Bahkan latihan seperti bela diri ini bisa membuat anak lebih percaya diri.

6. Buat Anak Beraktifitas Di Luar Rumah

cara mengatasi anak hiperaktif usia 3 tahun

Ayah dan bunda bisa coba untuk buat aktivitas di luar rumah. Sebab anak umumnya lebih bosan jika bermain di rumah. Sehingga lebih sering ketika di rumah anak menjadi lebih bosan.

Apabila melakukan kegiatan di luar rumah, anak akan menjadi lebih senang dan tidak mudah bosan. Sebab ada banyak permainan yang bisa anak mainkan. Selain itu juga anak bisa berlarian dengan lebih leluasa.

7. Ajak Anak Untuk Berenang

Berenang bisa menjadi wadah yang tepat dalam mengatasi anak yang hiperatif. Sebab ada banyak anak yang terbukti menjadi atlet renang profesional karena memang mengalami hiperaktif sejak kecil.

Renang ini dapat membuta anak membuang energi dalam tubuhnya. Selain itu juga membuat pikiran anak menjadi lebih nyaman dan tenang. Gerakan renang juga terbukti bisa membuat anak menjadi lebih disiplin.

Para ahli juga sepakat kalau ketika berada di dalam air sangat baik dan mampu membuat anak menjadi lebih tenang.

8. Atur Diet Untuk Anak

Ketika anak hiperaktif, ada beberapa jenis makanan yang sebaiknya dihindari untuk diberikan pada anak. Sebaiknya hindari makan dan minuman ringan yang mengandung MSG, garam berlebihan, gula, pewarna dan pengawet makanan.

Lebih baik berikan anak makanan yang lebih sehat dan dimasak sendiri. Selain sehat hal ini juga dapat membantu anak hiperaktif.

Itulah tadi beberapa cara mengatasi anak hiperaktif usia 3 tahun. Ada berbagai cara yang bisa orang tua lakukan. Sebaiknya pilihkan kegiatan yang memang cocok untuk anak.