7 Cara Mengobati Mual Saat Hamil Muda, Terbukti Ampuh
Ketika hamil muda mual bahkan muntah menjadi suatu hal yang normal bunda. Berikut 7 cara mengobati mual saat hamil muda yang terjamin ampuh.
Mengalami mual dan muntah menjadi suatu kendala yang umum ketika hamil muda. Hal ini biasa di sebut dengan morning sickness.
Tentunya kondisi ini sering menjadi kendala bunda yang sedang hamil muda melakukan aktivitas sehari-hari. Berikut 7 cara mengobati mual saat hamil muda.
7 cara mengobati mual saat hamil muda
Mual yang terjadi ketika hamil muda tidak akan dialami sepanjang hari, tapi hanya sesekali. Namun, bisa saja hal ini terjadi sepanjang hari yang tentunya akan mengganggu aktivitas sehari-hari.
Berikut 7 cara mengobati mual saat hamil muda yang bisa bunda terapkan di rumah:
1. Waktu istirahat
Cara mengobati mual saat hamil muda yang pertama adalah dengan memiliki waktu istirahat yang cukup bunda. Karena bisa saja kelelahan menjadi alasan kenapa bunda mual ketika hamil muda.
Jika bunda merasa tubuh sudah terlalu lelah ada baiknya istirahat saja. Jangan terlalu memaksakan diri untuk beraktivitas ketika sudah lelah. Paling tidak bunda memiliki eaktu tidur yang berkualitas sebanyak 7 sampai 8 jam setiap harinya.
2. Atur pola makan
Bunda bisa mencoba cara mengobati mual saat hamil muda dengan mengatur pola makan atau mengubah pola makan. Dan konsumsilah makanan yang sehat dan bergizi bunda.
Makan bisa menjadi solusi mengatasi rasa mual ketika hamil muda, karena jangan membiarkan perut kosong bunda. Hal ini bisa menjadi pemicu ketika hamil muda.
3. Melakukan relaksasi
Melakukan relaksasi juga menjadi cara mengobati mual saat hamil muda bunda. Bunda bisa mencoba beberapa teknik relaksasi seperti yoga atau bisa juga dengan mencoba menarik napas dalam-dalam dan kemudian menghembuskannya secara perlahan.
4. Mengonsumsi jahe
Mengonsumsi minuman jahe juga menjadi salah satu cara mengobati mual saat hamil muda bunda. Karena kandungan pada jahe bisa membantu mengatasi mual dan muntah pada ibu hamil muda.
Dan jahe ini juga bisa bunda konsumsi dalam bentuk yang segar maupun dalam bentuk suplemen. Untuk cara termudahnya dan juga aman bisa dengan merebusnya saja dan kemudian minum air rebusannya setiap hari untuk mengatasi rasa mual bunda ketika hamil muda.
5. Akupunktur
Cara mengobati mual saat hamil muda yang kelima adalah dengan melakukan akupunktur bunda. Akupunktur merupakan pengobatan tradisional yang berasal dari tiongkok.
Pengobatan ini dengan cara menyisipkan jarum tipis pada titik-titik strategis tubuh dan hal ini dipercaya bisa mengatasi rasa mual pada ibu hamil muda.
6. Mencium aroma segar
Mencium aroma segar juga bisa menjadi cara mengobati mual saat hamil muda. Karena bisa saja mual yang terjadi pada ibu hamil muda diakibatkan dengan mencium aroma tidak sedap.
Dengan begitu bunda bisa mencoba mencium aroma segar seperti lemon atau aroma rosemary.
7. Olahraga ringan
Cara mengobati mual saat hamil muda yang terakhir adalah melakukan olahraga ringan. Olahraga selain bisa membuat tubuh bugar juga bisa menjadi salah satu cara mengobati mual saat hamil muda.
Lakukan olahraga yang dianjurkan untuk ibu hamil muda ya bunda. Seperti berjalan kaki pelan-pelan saja pada pagi hari.
Itu tadi bunda 7 cara mengobati mual saat hamil muda yang bisa dicoba di rumah bunda. Semoga dengan adanya informasi ini bisa membantu bunda mengurangi rasa mual akibat hamil muda. Terima kasih sudah membaca sampai selesai bunda.