Ibu hamil sering sekali mengeluh, bagaimana cara mengatasi gatal di perut saat hamil. Keluhan saat hamil, paling sering terjadi adalah gatal. Gatal pada perut ini cukup mengganggu sekali untuk ibu hamil.

Meskipun tidak membahayakan akan tetapi rasa gatal tersebut bisa sangat mengganggu. Rasa gatal itu dapat muncul di perut selama masa kehamilan.

Beginilah beberapa cara yang bisa dilakukan untuk dapat mengatasi rasa gatal pada perut. Namun sebelum itu apakah gatal di perut ketika hamil itu normal?

Apa Penyebab Gatal Pada Perut Ibu Hamil

Ibu hamil ini sering sekali mengalami keluhan gatal selama kehamilannya. Umumnya paling terasa pada bagian perut, apakah hal tersebut normal?

Sebaiknya ibu hamil tidak perlu merasa khawatir. Sebab perut yang gatal selama kehamilan adalah kondisi yang wajar sekali terjadi.

Kondisi tersebut merupakan salah satu dari dampak kulit ibu hamil yang meregang. Hal ini dikarenakan seiring dengan pertumbuhan janin.

Ketika kulit meregang, kulit dapat kehilangan kelembabannya dan menjadi sangat kering. Kulit yang kering akan terasa sangat gatal sekali. Hal ini karena alergen serta iritasi lebih mudah untuk masuk ke dalamnya.

Selain akibat peregangan kulit, peningkatan volume darah juga membuat ibu hamil menjadi terasa gatal. Lantas bagaimana cara mengatasinya?

Bagaimana Cara Mengatasi Gatal Di Perut Saat Hamil

Gatal pada ibu hamil ini bisa sangat mengganggu sekali, sehingga perlu untuk memastikan penyebab masalah pada kulit. Berikut ini beberapa ara sederhana untuk mengurangi rasa gatal pada kulit ketika hamil.

1. Gunakan Pelembab

bagaimana cara mengatasi gatal di perut saat hamil

Apabila gatal pada perut disebabkan karena kulit yang terlalu kering, coba gunakan pelembab. Selain dapat melembabkan kulit, beberapa pelembab juga dapat meninggalkan sensasi dingin, sehingga membuat perut lebih nyaman.

Namun ketika memilih pelembab pastikan kalau produk tersebut mengandung beberapa jenis kandung. Seperti urea, minyak essential, asam salisilat, retinoid dan pewangi tambahan.

2. Oleskan Krim Anti Gatal

Bagaimana cara mengatasi gatal di perut saat hamil, bisa coba oleskan krim anti gatal. Hal ini dilakukan apabila menggunakan pelembab tidak juga mengurangi rasa gatal pada perut. Cobalah untuk menggunakan krim anti gatal.

Bisa langsung dioleskan secara langsung pada kulit. Pengobatan ini sering kali lebih disarankan untuk dapat mengatasi masalah kulit, termasuk kulit perut yang gatal ketika hamil.

3. Kurangi Kebiasaan Mandi Dengan Air Hangat

bagaimana cara mengatasi gatal di perut saat hamil

Mandi dengan air hangat memang bisa membuat otot tubuh menjadi lebih rileks. Sehingga membuat ibu hamil menjadi lebih nyaman untuk beristirahat.

Namun hal tersebut bukanlah pilihan yang tepat untuk ibu hamil, terutama dengan kondisi perut yang gatal. Alih-alih memberikan kenyamanan justru mandi air hangat bisa membuat kulit perut tambah kering.

Oleh karena itu disarankan untuk mandi air biasa. Sensasi dingin yang ditinggal justru dapat menenangkan kulit. Selai mandi air dingin, mengompres perut dengan air dingin juga bisa dilakukan.

4. Jangan Digaruk

Ketika perut terasa gatal, sebaiknya elus saja dengan sedikit ditekan. Jangan menggaruk perut yang terasa gatal.

Hal ini akan menimbulkan jaringan parut, serta strect mark pada perut ibu hamil. Namun jika rasa gatal sangat tidak tertahankan, pastikan kalau bunda tidak menggaruknya dengan kuku dan terlalu kuat.

5. Gunakan Pakaian Yang Nyaman

bagaimana cara mengatasi gatal di perut saat hamil

Ketika menggunakan pakaian ketat, kulit anda akan lebih mudah untuk bergesekan dengan kain. Sehingga hal tersebut dapat memicu rasa gatal pada perut.

Untuk itu usahakan memilih pakaian yang longgar supaya kulit dapat lebih mudah bernapas. Selain itu juga pastikan kalau pakaian terbuat dari bahan yang nyaman. Bisa coba gunakan bahan katun, linen dan rayon viscose.

Itulah tadi bagaimana cara mengatasi gatal di perut saat hamil. Ada beberapa cara yang bisa digunakan untuk atasi masalah gatal pada bagian perut.