Ada beberapa merk ice cream untuk menambah berat badan janin yang aman dikonsumsi bumil. Akan tetapi perlu diingat kalau konsumsi harus dilakukan dengan bijak. Selain itu konsumsi ice cream ini harus dalam batas wajar untuk dikonsumsi.

Dalam sebuah es krim mengandung karbohidrat dan lemak yang baik untuk ibu hamil. Kandungan tersebut dapat menambah energi tambahan untuk bumil. Selain itu rasa es krim yang manis dapat menjadi penyegar pada ibu hamil.

Banyak ibu dan dokter yang menyarankan ibu hamil konsumsi ice cream ketika berat badan janin masih kurang. Namun perlu diingat kalau perlu memilih ice cream yang baik. Karena jika salah pilih dan konsumsi berlebihan, bisa meningkatkan risiko diabetes.

Selalu pastikan konsultasi ke dokter kandungan bunda untuk dapatkan panduan lebih detail. Tidak perlu berlama, berikut ini beberapa mrek ice cream yang aman dikonsumsi bumil untuk penambah berat badan janin.

Merk Ice Cream Untuk Menambah Berat Badan Janin

Berikut ini ada beberapa mrek ice cream yang aman ibu hamil konsumsi. Apa saja itu? Langsung saja simak lewat artikel berikut ini.

1. Brookfarm Strawberry Ice Cream

merk ice cream untuk menambah berat badan janin

Es krim premium dengan rasa strawberry lezat nan segar. Dicampur dengan 100% krim susu yang menciptakan rasa lezat tak terlupakan. Buat ibu hamil yang merasa tidak cocok dengan rasa ice cream vanila atau coklat. Ice cream Brookfarm strawberry ini sangat cocok.

Buah strawberry ini mengandung banyak vitamin C. penting untuk perkembangan janin dan membantu penyerapan zat besi pada ibu hamil. Ice cream ini sangat aman dikonsumsi ibu hamil sebagai penambah berat badan janin yang kurang.

2. Joyday Milky Milk

merk ice cream untuk menambah berat badan janin

Krim susu dengan nutrisi tinggi ini sangat cocok untuk menambah berat badan janin. Joyday juga sudah terdaftar BPOM. Dalam setiap kemasan Joyday Milky Milk dengan berta 96 gram mengandung 160 kalori, 21g karbohidrat, 8g lemak dan 1g protein.

Sangat cocok bagi ibu hamil yang suka dengan rasa susu tinggi tanpa campuran apapun. Sangat cocok dinikmati saat siang hari. Terutama bagi ibu hamil yang malas minum susu ibu hamil, Joyday ini bisa menjadi salah satu alternatif solusi tepat.

3. Glico Wings Haku Matcha Monaka

merk ice cream untuk menambah berat badan janin

Selanjutnya ada merk ice cream untuk menambah berat badan janin dari Glico Wings. Haku Matcha Monaka menjadi salah satu yang cocok dinikmati ibu hamil. Terutama untuk ibu yang senang dengan rasa teh hijau khas Jepang tersebut.

Ditambah dengan bentuk wafel yang nikmat dan lempengan coklat renyah di tengahnya. Akan tetapi perlu diperhatikan konsumsi harian dari ice cream tersebut. Sebaiknya konsumsi dalam batas wajar saja, jangan terlalu berlebihan.

4. Wall’s Magnum Ice Cream Almond

merk ice cream untuk menambah berat badan janin

Ice cream coklat lembut yang dibalut dengan coklat renyah dan potongan almond. Wall’s Magnum ini menawarkan rasa yang lezat dan mewah. Apalagi kacang almod sangat baik untuk janin. Kaya akan zat besi, kalsium, folat dan serat, yang mampu menjaga kesehatan ibu hamil dan janin.

Dengan mengkonsumsi Wall’s Magnum ini ibu bisa menambah berat badan janin. Akan tetapi selalu pastikan untuk konsumsi dalam jumlah yang wajar. Segala yang berlebih sangat tidak baik untuk tubuh dan kesehatan.

5. Aice Ice Cream Mochi Vanilla

merk ice cream untuk menambah berat badan janin

Aice adalah salah satu merk ice cream unik pertama di Indonesia. Memperkenalkan ice cream dalam balutan kulit mochi yang lembut. Rasa vanilla yang manis dan lezat sangat cocok untuk ibu hamil konsumsi.

Terutama jika ibu hamil senang konsumsi rasa yang manis lembut. Kulit mochi yang kenyal dan lembut membuat pengalaman makan es krim yang berbeda. Utamanya jika ibu bosan konsumsi ice krim yang biasa, ice cream mochi dari Aice ini sangat cocok dinikmati.

6. Campina Ice Cream Neapolitan 8L

merk ice cream untuk menambah berat badan janin

Ice cream Campina Neapolitan yang ukuran 8L ini bisa menjadi salah satu pilihan ibu. Memiliki 3 rasa dalam satu wadah. Sangat cocok dinikmati untuk ibu hamil supaya tidak bosan dengan varian rasa yang itu-itu saja.

Ada rasa vanilla, coklat dan strawberry yang lezat. Es krim ini mengandung susu yang tinggi kalsium. Kalsium ini penting untuk pembentukan tulang dan gigi untuk janin selama kehamilan. Selain itu ice cream ini sangat cocok untuk menambah berat badan janin dalam kandungan.

7. Cornetto

merk ice cream untuk menambah berat badan janin

Cornetto menjadi salah satu varian es krim yang aman dan lezat dikonsumi ibu hamil. Mrek ice cream ini sangat populer dan memiliki banyak varian rasa yang nikmat. Adanya kulit corn lezat yang bisa ibu hamil nikmati.

Dibuat dengan berbagai bahan pilihan terbaik. Bahkan ice cream ini mengandung banyak gizi dan rendah gula. Tinggi kalsium yang baik untuk ibu hamil dan janin sangat baik untuk dikonsumsi sebagai cara menambah berat badan janin.

8. Haagen-Dazs

merk ice cream untuk menambah berat badan janin

Ice cream dengan cita rasa autentik yang membuat banyak orang senang. Selain itu mrek ice cream yang satu ini menawarkan rendah gula namun tinggi kalsium. Kandungan terbaik dengan bahan alami juga aman dikonsumsi ibu hamil.

Menikmati ice cream ini sekarang sangat baik untuk ibu hamil. Terutama ibu hamil yang sedang berusaha menambah berat badan janin dalam kandungan. Mrek ice cream ini sangat aman dikonsumsi oleh bumil.

Itulah tadi beberapa merk ice cream untuk menambah berat badan janin. Meski ice cream sangat bisa menambah berat badan janin. Akan tetapi perlu konsumsi secara tepat dan tidak berlebihan.